Daftar Tilik Pemeriksaan Protein Urine
Minggu, April 22, 2018
Tambah Komentar
NO LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN
1. Siapkan alat dan bahan yang diperlukan untuk memeriksa protein urine
Peralatan :
1. handscoen
2. 2 buah tabung reaksi
3. pipet
4. spuit
5. gelas urine
6. rak tabung
7. lampu spiritus
8. penjepit tabung reaksi
9. handuk kecil
10.bengkok
Bahan :
1.urine klien+/-10cc
2.asam acetat 5%
3.larutan clorine 0,5 dalam tempatnya
2. Pastikan alat-alat siap pakai
3. Dekatkan alat-alat ketempat terjangkau
4.Beritahukan ibu tentang tujuan dan manfaat pemeriksaan serta cara menampung urine yang benar
5. Persilahkan ibu untuk buang air kecil dan menampung urine midstrem ditempat yang disediakan
6. Mencuci tangan dan menggunakan handscon
7. Masukan urine kedalam 2 buah tabung reaksi dengan spuit masing-masing sebanyak 5cc
8. Pisahkan urine control dan urine untuk pemeriksaan
9. Nyalakan lampu spiritus dan jepit tabung reaksi yang berisi urine untuk pemeriksaan dengan penjepit
10. Panaskan tabung yang berisi urine untuk pemeriksaan diatas api sampai mendidih dengan posisi miring +/-300
11. Bandingkan dengan urine control adakah kekeruhan,bila tidak ada berarti negatif,bila ada kekeruhan Tambahkan 3-5 tetes asam acetat 5%,
12. lihat hasilnya bila tidak ada kekeruhan berarti negatif,bila ada kekeruhan Panaskan kembali urine sampai mendidih
13. Baca hasil pemeriksaan :
14. Bereskan alat dan bahan bekas pakai
15. Cuci tangan dengan benar
16. Catat hasil pemeriksaan dan beritahukan hasil pemeriksaan pada klien
NO LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN
1. siapkan alat dan bahan yang diperlukan untuk pemeriksaan Hb pada ibu hamil
peralatan :
bahan :
1. darah
2. HCI 1%(asam clorida)
3. Akuabides
2. Meminta ibu untuk duduk di kursi yang telah disiapkan
3. Beritahu ibu tentang tujuan dan prosedur yang akan dilakukan
4. Cuci tangan menggunakan sabun dengan air mengalir,keringkan dan pasang handscoon
5. Isilah tabung dengan hcl 1% sampai angka 2
6. Mengusap jari ibu dengan kapas alkohol sekali usap saja
7. Tusuk ujung jari dengan lancet bersihkan darah yang pertama keluar dengan kapas kering,tekan jari supaya darah lebih banyak keluar
8. Gunakan pipet untuk menghisap darah sampai garis biru pada pada tabung(tube)atau 20mm
9. Masukan darah kedalam tabung sahli sampai semua darah keluar dari pipet
10. Aduk HCL dengan darah sampai benar benar tercampur
11. Masukan akuabides tetes demi tetes kedalam tabung sahli,diaduk kembali setelah ditetesi sampai warnanya sama dengan warna standar
12. Lihat ujung paling atas dan baca angka paling ujung tersebut Itulah kadar hemoglobinnya
13. Bereskan alat bahan dan pasien
14. Mencuci tangan dengan air bersih dengan sabun pada air mengalir
15. Catat hasil pemeriksaan dan beritahukan hasil pada klien
1. Siapkan alat dan bahan yang diperlukan untuk memeriksa protein urine
Peralatan :
1. handscoen
2. 2 buah tabung reaksi
3. pipet
4. spuit
5. gelas urine
6. rak tabung
7. lampu spiritus
8. penjepit tabung reaksi
9. handuk kecil
10.bengkok
Bahan :
1.urine klien+/-10cc
2.asam acetat 5%
3.larutan clorine 0,5 dalam tempatnya
2. Pastikan alat-alat siap pakai
3. Dekatkan alat-alat ketempat terjangkau
4.Beritahukan ibu tentang tujuan dan manfaat pemeriksaan serta cara menampung urine yang benar
5. Persilahkan ibu untuk buang air kecil dan menampung urine midstrem ditempat yang disediakan
6. Mencuci tangan dan menggunakan handscon
7. Masukan urine kedalam 2 buah tabung reaksi dengan spuit masing-masing sebanyak 5cc
8. Pisahkan urine control dan urine untuk pemeriksaan
9. Nyalakan lampu spiritus dan jepit tabung reaksi yang berisi urine untuk pemeriksaan dengan penjepit
10. Panaskan tabung yang berisi urine untuk pemeriksaan diatas api sampai mendidih dengan posisi miring +/-300
11. Bandingkan dengan urine control adakah kekeruhan,bila tidak ada berarti negatif,bila ada kekeruhan Tambahkan 3-5 tetes asam acetat 5%,
12. lihat hasilnya bila tidak ada kekeruhan berarti negatif,bila ada kekeruhan Panaskan kembali urine sampai mendidih
13. Baca hasil pemeriksaan :
- Negatif :(-) urine tidak keruh
- positif 1 :(+) ada keruhan
- Positif 2 :(++) urine keruh mudah dilihat dan ada endapan halus
- positif 3 :(+++) urine lebih keruh ada endapan yang lebih jelas dilihat
- positif 4 :(++++)urine sangat keruh dan disertai endapan yang menggumpal
14. Bereskan alat dan bahan bekas pakai
15. Cuci tangan dengan benar
16. Catat hasil pemeriksaan dan beritahukan hasil pemeriksaan pada klien
DAFTAR TILIK HEMOGLOBIN METODE SAHLI
NO LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN
1. siapkan alat dan bahan yang diperlukan untuk pemeriksaan Hb pada ibu hamil
peralatan :
- pipet sahli dan selang karet
- tabung sahli
- standar perbandingan
- bengkok
- kapas alkohol
- hasdcoon
- pengaduk
- Lancet
bahan :
1. darah
2. HCI 1%(asam clorida)
3. Akuabides
2. Meminta ibu untuk duduk di kursi yang telah disiapkan
3. Beritahu ibu tentang tujuan dan prosedur yang akan dilakukan
4. Cuci tangan menggunakan sabun dengan air mengalir,keringkan dan pasang handscoon
5. Isilah tabung dengan hcl 1% sampai angka 2
6. Mengusap jari ibu dengan kapas alkohol sekali usap saja
7. Tusuk ujung jari dengan lancet bersihkan darah yang pertama keluar dengan kapas kering,tekan jari supaya darah lebih banyak keluar
8. Gunakan pipet untuk menghisap darah sampai garis biru pada pada tabung(tube)atau 20mm
9. Masukan darah kedalam tabung sahli sampai semua darah keluar dari pipet
10. Aduk HCL dengan darah sampai benar benar tercampur
11. Masukan akuabides tetes demi tetes kedalam tabung sahli,diaduk kembali setelah ditetesi sampai warnanya sama dengan warna standar
12. Lihat ujung paling atas dan baca angka paling ujung tersebut Itulah kadar hemoglobinnya
13. Bereskan alat bahan dan pasien
14. Mencuci tangan dengan air bersih dengan sabun pada air mengalir
15. Catat hasil pemeriksaan dan beritahukan hasil pada klien
Belum ada Komentar untuk "Daftar Tilik Pemeriksaan Protein Urine"
Posting Komentar
Silahkan berkomentar dengan baik, Salam Perawat Indonesia